
Setelah lima sampai sepuluh menit, silahkan minum minuman ini karena kondisi perut sudah stabil. Namun alahgkah baiknya jika diisi dulu dengan makanan yang manis seperti kurma dan kolak.
Selama puasa hampir 14 jam lambung dalam keadaan kosong.
Jika langsung diisi dengan air dingin, maka lambung akan terkejut dan menyebabkan konstraksi. Maka bersabar dulu ya sebelum menikmati minuman segar ini. Berikut resepnya:
Bahan:
1. 175 gram ketimun, diiris korek api halus
2. 200 gram melon, dikeruk panjang
3. 1 sendok teh selasih, direndam
4. 100 ml air
5. 200 gram es serut
Sirup:
1. 100 gram gula pasir
2. 100 ml air
Cara Membuat:
1. Masukkan ketimun, melon, dan selasih ke dalam wadah.
2. Tambahkan air, sirup, dan es serut.
Demikian, mudah kan? Anda juga bisa menambahkan buah lain sesuai selera. Selamat mencoba.
Keliatannya seger, kayanya perlu di coba nih... :)
BalasHapus